SWOT Desak BNN Tes Urin Anggota DPRD Kota Serang Terpilih

by -560 Views
SWOT Desak BNN Tes Urin Anggota DPRD Kota Serang Terpilih

Lanjutnya, pasca Pemilu tahun 2019, moralitas wakil rakyat harus dipegang agar menjadi cerminan rakyat. Harapannya, selain untuk menjalankan amanah rakyat pun harus mempunyai prinsip bersih dari Narkoba.

“Kita selaku masyarakat yang berada dalam wilayah Banten tentu harus ambil bagian untuk mengontrol baik DPRD Provinsi, Kabupaten, ataupun Kota agar mereka semua lepas dari jeratan Narkoba, karena memang kekhawatiran masyarakat cukup tinggi atas asumi-asumi yang dibangun melalui kondisi objektif saat ini,” jelasnya.

 

Baca Juga: 225 Siswa-Siswi SMK Voctech Dites Urin

 

Menurutnya, tidak menutup kemungkinan beberapa bagian dari anggota DPRD Kota Serang terlibat dalam permainan barang haram tersebut. Pihaknya berpendapat, hal tersebut (kasus narkoba yang melibatkan pejabat), selalu dibungkam dan ditutup-tutupi di khalayak umum.

Seharusnya, lanjutnya, ada penanganan khusus untuk mensterilkan barang haram yang dikonsumsi oleh wakil rakyat.

Cek berita yang lain di

No More Posts Available.

No more pages to load.